Cara Agar Blog Menghasilkan Uang 2015
Kalau saya memperhatikan, Setiap blogger memiliki keinginan bagaimana agar blog yang dikelolanya bisa menghasilkan uang padahal tujuan utamanya ngeblog bukan mencari uang melainkan untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman namun keinginan untuk menghasilkan uang pasti ada. termasuk pemiliki blog ini.
Banyak sekali iklan yang menawarkan usaha di internet dengan penghasilan yang dahsyat luar biasa sehingga sebagian teman-teman tergiur dengan penawaran yang seakan-akan tidak lama lagi kita dibuat menjadi kaya raya.
Perlu diketahui, Usaha dengan modal kecil itu susah menghasilkan jutaan apalagi miliyaran, terlebihnya lagi jenis usahanya seperti MLM dan kawan-kawan. hemmmm Susah sekali bos...!
Nah, Kalau blog kita ingin memiliki penghasilan, kita cukup mendaftarkan blog kita untuk menjadi publisher/penayang iklan. mulai dari PPC, PTC, PPA dan Lain sebagainya.
Selain itu, ada juga program Affiliate (Membantu mempromosikan untuk menjualkan barang menggunakan webreplika uang diberikan pemiliki toko online).
Berikut Bisnis Internet yang telah terbukti membayar pada Clientnya :
Google Adsense
Meski blog ini cukup sederhana dan dilihatnya tidak ada apa-apanya, tapi blog ini sudah pernah membantu saya dalam membiayai kuliyah saya pada tahun 2011 lalu lewat prorgam PPC milik Google. program tersebut kita kenal dengan Google Adsense.adapun jumlah pendapatan saya waktu sebesar $113.526 yang dikirim via Western Union. sedih juga klo ingat hal ini. karena akunnya sudah di non-aktifkan oleh google yang pada waktu itu Saldonya berisi $180.521.
Idblognetwork
Bukan cuma dari Google Adsense saja blog ini menghasilkan uang, akan tetapi dari Idblognetwork juga, IBN Singkatan dari Idblognetwork ini membayar saya pada tahun 2012 dengan nominal Rp. 1.350.000. dengan metode pembayaran via Rekening BRI. Lumayan buat Beli Es Krim hehehe
Pelan tapi pasti, itulah yang dapat saya rasakan dari KumpulBlogger, pertama kali saya daftar program pengiklanan tapi baru mendapatkan bayaran karena belum mendapatkan jumlah minimum. bulan Mei 2015 kemarin, saya mendapatkan Uang dari KumpulBlogger sebesar Rp. 20.000 dengan metode pembayaran Transfer Via BCA. Yuk Daftar Disini
Program ini cukup sederhana dan mudah dijalankan, Adfly membayar kita apabila URL yang diberikan Adfly mendaptkan kunjungan maka secara otomatis penghasilan kita akan bertambah. untuk Adfly ini Istilah Pengunjung Adalah Uang itu masih kental sekali. Metode pembayaran Adfly menggunakan Paypal. dengan jumlah Minimum $5. jumlah tersebut bisa didapat hanya dengan 10.000 Penyunjung. Ayo Segera Daftar Disini
Program ini memiliki cara yang sama dengan Adfly, cuma program ini miliki orang dalam negeri yang tentunya bayarannya berbentuk Rupiah. Cara kerjanya 100% sama dengan Adfly.
0 Response to "Cara Agar Blog Menghasilkan Uang 2015"
Post a Comment