Tutorial: Cara menyimpan Chat pada Zoom
Pada kegiatan webinar menggunakan zoom, ruang chat menjadi media komunikasi saat presentasi sedang berlangsung. Melalui ruang chat ini presenter, panitia, dan peserta dapat mengetikkan pesan juga mengirimkan link. Kita dapat menyimpat chat ini dengan cara copy dan paste, namun copy dan paste akan terasa melelahkan. Ada cara yang lebih mudah untuk menyimpat chat yaitu dengan mengklik titik tiga buah yang tertera pada bagian pojok kanan bawah pada kotak dialog chat. Anda dapat mengklik titik tersebut, lalu akan muncul menu untuk save chat. Clik Save chat. Nah, seluruh chat selama webinar berlangsung dapat anda lihat pada file txt yang disimpan pada folder My Document>Zoom. Selamat mencoba.
0 Response to "Tutorial: Cara menyimpan Chat pada Zoom"
Post a Comment